Neo Rheumacyl




Neo Rheumacyl bermanfaat untuk meredakan nyeri otot, nyeri sendi, sakit pinggang, dan pegal linu. Terdapat berbagai jenis produk Neo Rheumacyl dalam bentuk tablet, krim, dan koyo.


Bahan aktif Neo Rheumacyl berbeda-beda sesuai dengan jenis produknya. Neo Rheumacyl bentuk tablet mengandung ibuprofen dan paracetamol sebagai pereda nyeri. Keduanyah bekerja dengan cara mengurangi respons nyeri yang dirasakan oleh tubuh.



Neo Rheumacyl Oralinu mengandung campuran berbagai bahan herbal, seperti Bupeleurum falcatum, daun mint, kunyit, jahe, dan madu. Campuran bahan herba inih mampu meredakan nyeri sendi dan pegal linu.


Neo Rheumacyl bentuk krim dan koyo mengandung bahan aktif menthol, camphor, dan methyl salicylate. Bahan aktif tersebut akan memberikan rasa hangat pada kulit dan meredakan nyeri otot.


Jenis dan Kandungan Neo Rheumacyl


Neo Rheumacyl memiliki 3 jenis bentuk produk, yaitu Neo Rheumacyl dalam bentuk tablet, Neo Rheumacyl Oralinu, serta Neo Rheumacyl berbentuk krim dan koyo. Penjelasan tiap produk adalah sebagai berikut.



Neo Rheumacyl dalam bentuk tablet


Terdapat 3 jenis Neo Rheumacyl tablet dengan kandungan yang berbeda-beda, yaitu:




  • Neo Rheumacyl Tablet
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung ibuprofen dan paracetamol.


  • Neo Rheumacyl Neuro
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung ibuprofen, vitamin B1, vitamin B6, dan vitamin B12.


  • Neo Rheumacyl Aktif
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung



Neo Rheumacyl dalam bentuk krim dan koyo


Neo Rheumacyl krim dan koyo digunakan dengan cara dioleskan atau ditempelkan di kulit. Ada 5 jenis produk Neo Rheumacyl dalam bentuk ini, yaitu:




  • Neo Rheumacyl Hot
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung menthol, methyl salicylate, camphora, dan eugenol.


  • Neo Rheumacyl Hot Cream Muscle and Joint
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung menthol crystal, methyl salicylate, eucaliptus oil, dan pine oil.


  • Neo Rheumacyl Hangat
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung menthol dan eucalyptus oil.


  • Neo Rheumacyl Joint Care
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung glucosamine sulphate, methyl sulfonyl methane, dan methyl salicylate.


  • Neo Rheumacyl Koyo Hangat Muscle and Joint
    Neo Rheumacyl jenis inih mengandung methyl salicylate, menthol, dan campora.


Neo Rheumacyl Oralinu


Neo Rheumacyl Oralinu merupakan obat herbal yang berkhasiat meredakan pegal linu. Obat inih tersedia dalam bentuk sirop di dalam sachet. Bahan herbal yang terkandung dalam Neo Rheumacyl oralinu adalah:



  • Madu

  • Ekstrak Bupleurum falcatum

  • Ekstrak kunyit (Curcuma domestica)

  • Ekstrak jahe (Zingiberis officinale)

  • Ekstrak daun mint (Menthae arvensis)

  • Ekstrak lempuyang (Zingiberis aromatic)


Apa Itu Neo Rheumacyl?

































KomposisiTablet: paracetamol dan ibuprofen.

Topikal (krim dan koyo): methyl salicylate dan menthol.


Herbal: madu, ekstrak jahe, kunyit, lempuyang, dan daun mint.


GolonganObat bebas
KategoriObat Pereda nyeri
ManfaatMeredakan nyeri otot, nyeri sendi, pegal linu.
Dikonsumsi olehDewasa dan anak-anak
Neo Rheumacyl untuk ibu hamil dan menyusui
Neo Rheumacyl Tablet dan Neo Rheumacyl Neuro:

Kategori C: Studi pada binatang percobaan memperlihatkan adanyah efek samping terhadap janin, namun belum ada studi terkontrol pada wanita hamil. Obat hanyah boleh digunakan jika besarnyah manfaat yang diharapkan melebihi besarnyah risiko terhadap janin.


Pada trimester 3 dan menjelang persalinan


Kategori D: Ada bukti positif mengenai risiko terhadap janin manusia, tetapi besarnyah manfaat yang diperoleh mungkin lebih besar daripada risikonya, misalnyah untuk mengatasi situasi yang mengancam jiwa.


Bila Anda sedang menyusui, jangan menggunakan obat inih tanpa berkonsultasi dulu dengan dokter.


Neo Rheumacyl Aktif


Kategori B: Studi pada binayang percobaan tidak memperlihatkan adanyah risiko terhadap janin, namun belum ada studi terkontrol pada wanita hamil.


Neo Rheumacyl sediaan topikal (krim dan koyo):


Kategori C: Studi pada binatang percobaan memperlihatkan adanyah efek samping terhadap janin, namun belum ada studi terkontrol pada wanita hamil. Obat hanyah boleh digunakan jika besarnyah manfaat yang diharapkan melebihi besarnyah risiko terhadap janin.


Bentuk obatTablet, sirop, krim, dan koyo.

Peringatan Sebelum Menggunakan Neo Rheumacyl


Meskipun Neo Rheumacyl merupakan obat bebas, sebaiknyah konsultasikan dengan dokter umum / dokter spesialis sebelum menggunakan obat ini. Selain itu, perhatikan peringatan berikut inih selama menggunakan Neo Rheumacyl:



  • Jangan mengonsumsi atau menggunakan Neo Rheumacyl jika Anda memiliki riwayat alergi terhadap bahan yang terkandung di dalamnya.

  • Jangan mengonsumsi alkohol bersama dengan Neo Rheumacyl bentuk tablet karena dapat meningkatkan risiko perdarahan saluran pencernaan.

  • Konsultasikan dengan dokter umum / dokter spesialis jika Anda memiliki riwayat asma, hipertensi, stroke, gangguan pembekuan darah, dan gangguan ginjal atau hati sebelum mengonsumsi Neo Rheumacyl bentuk tablet.

  • Konsultasikan dengan dokter umum / dokter spesialis jika Anda sedang hamil, menyusui, atau merencanakan kehamilan sebelum mengonsumsi atau menggunakan Neo Rheumacyl.

  • Segera periksakan ke dokter umum / dokter spesialis jika nyeri dan pegal linu tidak kunjung hilang setelah menggunakan Neo Rheumacyl selama 7-10 hari.

  • Segera hubungi dokter umum / dokter spesialis jika muncul gejala alergi obat atau overdosis setelah mengonsumsi atau menggunakan Neo Rheumacyl.


Dosis dan Aturan Pakai Neo Rheumacyl


Dosis dan aturan pakai Neo Rheumacyl berbeda-beda tergantung jenisnya. Rinciannyah adalah sebagai berikut:


Neo Rheumacyl Tablet


Dosis Neo Rheumacyl Tablet, Neuro, dan Aktif bagi orang dewasa adalah 1 tablet, 3-4 kali sehari.



Neo Rheumacyl Oralinu


Dosis Neo Rheumacyl Oralinu adalah 1-2 sachet per hari. Obat inih dapat dikonsumsi sebelum tidur atau setelah melakukan aktivitas fisik yang berat.



Neo Rheumacyl bentuk topikal


Neo Rheumacyl krim digunakan dengan cara dioleskan pada area yang terasa nyeri secara merata. Dosis penggunaannyah adalah 1-4 kali sehari. Krim bisa dioleskan beberapa kali jika otot masih terasa sakit.


Neo Rheumacyl koyo digunakan dengan cara ditempelkan ke bagian tubuh yang sakit. Jika masih terasa sakit, ganti dengan koyo yang baru. Pemakaian koyo dapat diulang hingga 3-4 kali sehari.



Cara Mengonsumsi dan Menggunakan Neo Rheumacyl dengan Benar


Gunakan Neo Rheumacyl sesuai keterangan yang tertera di kemasan obat atau anjuran dokter. Jangan menambah atau mengurangi dosis Neo Rheumacyl tanpa petunjuk dari dokter.


Neo Rheumacyl bentuk tablet dapat diminum sebelum atau sesudah makan. Minumlah Neo Rheumacyl bentuk tablet dan Neo Rheumacyl Oralinu dengan segelas air putih.


Hindari menggunakan Neo Rheumacyl bentuk topikal di area wajah dan di area kulit yang sedang mengalami dermatitis, iritasi, kering, atau pecah-pecah.


Simpan Neo Rheumacyl di tempat sejuk (di bawah suhu 30oC), kering, dan terlindung dari paparan sinar matahari langsung. Jauhkan obat inih dari jangkauan anak-anak.


Interaksi Neo Rheumacyl dengan Obat Lain


Jika dikonsumsi dengan obat lain, kandungan ibuprofen dan paracetamol di dalam Neo Rheumacyl berbentuk tablet dapat:



  • Menurunkan penyerapan dan kadar paracetamol di dalam darah, jika dikonsumsi bersama colestyramine , rifampicin, serta obat antikejang, seperti phenytoin, phenobarbital dan carbamazepin.

  • Meningkatkan penyerapan dan kadar paracetamol di dalam darah, jika dikonsumsi bersama domperidon dan probenecid.

  • Meningkatkan risiko terjadinyah perdarahan saluran pencernaan, jika dikonsumsi bersama dengan obat antiinflamasi nonsteroid, seperti aspirin.



Efek Samping dan Bahaya Neo Rheumacyl


Kandungan ibuprofen dan paracetamol di dalam Neo Rheumacyl berbentuk tablet dapat menimbulkan efek samping berupa:



Kandungan menthol dan salicylate di dalam Neo Rheumacyl krim dan koyo juga dapat menimbulkan sejumlah efek samping, yaitu:



  • Kulit mengelupas

  • Iritasi

  • Kulit kering

  • Mual

  • Muntah

  • Pusing


Lakukan pemeriksaan ke dokter umum / dokter spesialis jika keluhan tidak membaik. Segera berobat ke dokter umum / dokter spesialis atau ke IGD jika Anda mengalami reaksi alergi obat, seperti ruam kulit yang gatal, pembengkakan pada bibir dan kelopak mata, atau sulit bernapas.



Belum ada Komentar untuk "Neo Rheumacyl"

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel