Citicolin
Citicolin yaitu obat yang bekerja dengan cara meningkatkan senyawa kimia di otak bernama phospholipid phosphatidylcholine. Senyawa inih memiliki efek untuk melindungi otak, mempertahankan fungsi otak secara normal, serta mengurangi jaringan otak yang rusak akibat cedera. Selain itu, citicolin mampu meningkatkan aliran darah dan konsumsi oksigen di otak. Sebenarnya, citicolin merupakan senyawa kimia otak yang secara alami ada di dalam tubuh manusia. Penggunaannyah sebagai obat diduga bermanfaat dalam:
- Meningkatkan daya ingat.
- Mempercepat masa pemulihan akibat stroke.
Merek dagang: Brainact, Bralin, Cetivar, Cibren, Citicolin Sodium, Neurolin 500, Neuciti-250, Protecline, Nucoline, Takelin.
Tentang Citicolin
Golongan | Vitamin Saraf |
Kategori | Obat resep |
Manfaat |
|
Digunakan oleh | Dewasa |
Kategori kehamilan dan menyusui | Kategori N: Belum dikategorikan.Sampai saat ini, belum ada penelitian yang membuktikan apakah citicolin boleh dikonsumsi oleh wanita hamil atau menyusui. Namun, obat inih disarankan untuk tidak diberikan kepada wanita hamil atau menyusui. |
Bentuk | Tablet dan cairan suntik |
Peringatan:
- Beri tahu dokter umum / dokter spesialis jika menderita penyakit ginjal dan hati.
- Beri tahu dokter umum / dokter spesialis jika sedang menggunakan obat-obatan lain, termasuk suplemen dan produk herba.
- Sebaiknyah tidak mengemudikan kendaraan atau mengoperasikan alat berat selama menjalani pengobatan dengan citicolin, karena obat inih bisa menyebabkan sakit kepala dan penglihatan buram.
- Jika terjadi reaksi alergi atau overdosis setelah menggunakan citicolin, segera temui dokter.
Dosis Citicolin
Bentuk obat | Kondisi | Dosis |
Tablet | Stroke, cedera kepala, atau penyakit Parkinson | Dewasa: 200-600 mg yang dibagi ke dalam beberapa dosis dalam satu hari |
Suntik | Dewasa: maksimal hingga satu gram per hari |
Menggunakan Citicolin dengan Benar
Ikutilah anjuran dokter umum / dokter spesialis dan bacalah petunjuk pada kemasan obat sebelum mengonsumsi citicolin. Jangan menambah atau mengurangi dosis tanpa sepengetahuan dokter. Citicolin tablet boleh dikonsumsi dengan atau tanpa makanan.
Suntikan citicolin hanyah diberikan oleh dokter umum / dokter spesialis agar dosisnyah sesuai dengan yang kebutuhan pasien. Suntikan diberikan melalui otot (intramuskular) atau ke pembuluh vena (intravena).
Amati botol atau kemasan suntik citicolin sebelum digunakan. Cairan suntik harus dalam keadaan bening dan tanpa mengandung partikel. Hindari penggunaan citicolin jika cairan telah berubah warna, berisi partikel, atau kemasannyah bocor. Jika demikian, mintalah kepada petugas medis untuk mengganti dan memberikan kemasan obat yang baru.
Interaksi Obat
Citicolin diduga dapat berinteraksi dengan levodopa, carbidopa, dan entacapone.
Kenali Efek Samping dan Bahaya Citicolin
Efek samping yang mungkin muncul setelah menggunakan citicolin adalah:
- Insomnia.
- Sakit kepala.
- Diare.
- Tekanan darah rendah atau hipotensi.
- Tekanan darah tinggi atau hipertensi.
- Mual.
- Penglihatan terganggu.
- Sakit di bagian dada.
Hentikan pemakaian obat dan segera temui dokter umum / dokter spesialis jika efek samping yang terjadi berkepanjangan, mengganggu aktivitas, atau jika terjadi reaksi alergi.
Belum ada Komentar untuk "Citicolin"
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.